Proses belajar memang tidak harus dengan anda datang setiap hari ke sekolah, ke kampus atau ke tempat kursus. Contoh kecil yang saya coba ambil adalah proses belajar membuat aplikasi sederhana secara otodidak, yang mencoba membangun minat mas bro semua untuk belajar memperdalam proses pembuatan aplikasi, dan kali ini kita akan memulai dengan applikasi yang sangat sederhana yang biasa sudah ada pada komputer kita masing masing yaitu Microsoft Access.
Mungkin saat ini sudah banyak blog tetangga yang mencoba memberikan tutorial tentang membuat program dengan access, tapi anda tidak bisa mendapatkan nya disini..,mohon maaf sebelum nya yah :P namun saya akan mencoba memberikan contoh applikasi sederhana dengan access yang harus anda sempurnakan lagi agar applikasi tersebut bisa berjalan dengan normal seperti menghitung stock otomatis dan form report pada applikasi ini belum saya selsaikan secara sempurna, dan sekarang tugas anda untuk menyelesaikannya
Proses pengerjaan membuat applikasi dengan microsoft access 2007 ini memang bisa dikatakan sangat mudah dan saya jamin anda pun bisa membuat applikasi rental video tersebut menjadi lebih sempurna. Anda bisa download applikasi sederhana dengan microsoft access disini. Selamat Belajar :)